Saya akan menjelaskan Tool yang tersedia pada Windows.Terdiri
dari :
-Device Manager
Device Manager
adalah salah satu tool yang ada pada windows yang berfungsi untuk melakukan
pengecekan seluruh perangkat yang terhubung pada komputer secara keseluruhan.
Manfaat Device
Manager adalah :
1.Merubah
Konfigurasi hardware
2.Mengecek
Hardware
3.Update Driver
4.Mengaktifkan
atau menonaktifkan hardware tertentu
5.Mengontrol
Hardware
6.Melihat
Daftar Hardware
Cara
Menampilkan Device Manager pada PC anda :
1.Klik Start
2.Klik Control
Panel -> System and Security -> System-> Device Manager
3.Lalu akan
muncul jendela Device Manager
-BIOS
BIOS merupakan
singkatan dari Basic Input Output System.Pengertian
BIOS adalah Perangkat instruksi elektronik yang digunakan komputer untuk
memulai sistem operasi.BIOS terletak pada bagian chip komputer.Fungsi BIOS
adalah memberikan instruksi Power-On Self Test (POST).
-Direct X
Direct X adalah
kumpulan Application Programming Interfaces (API) untuk menangani berbagai
tugas dalam pemrograman multimedia khususnya permainan komputer dalam
Windows.Fungsinya adalah mempermanis tampilan dan kualitas gambar supaya
terlihat lebih nyata terutama pada games kelas berat supaya tampil seperti
nyata.
Cara
Menampilkan DirectX pada PC anda :
1.Klik Start
2.Klik RUN
3.Lalu akan
muncul kotak dialog DirectX
-Disk Defragmenter
Disk
Defragmenter adalah Proses yang dilakukan oleh utilitas/tool pada sistem
operasi microsoft windows yang bernama Disk Defragmenter untuk meningkatkan
kecepatan akses data pada harddisk dengan melakukan pengaturan ulang file yang
tersimpan di dalamnya.Fungsinya adalah menyusun ulang kembali sector (pecahan atau
bagian) dari file atau folder sehingga memudahkan windows untuk membaca file
atau folder tersebut.
Caranya :
1.Klik Start
-> Program -> Accesories -> System Tool -> Disk Defragmenter
-Disk Cleanup
Disk Cleanup
adalah untuk menghapus file-file yang tidak terpakai lagi.Fungsinya adalah
untuk membersihkan file sampah.
Cara membuka
Disk Cleanup :
1.Klik Start
-> Tulis di Search “Disk Cleanup” lalu muncul gambar berikut :